Nah, berikut ini cara memanfaatkan terapi musik bagi
siapapun, termasuk Anda. Ingin mengatasi stres dalam
kehidupan sehari-hari.
Stabilkan suasana hati lewat terapi musik. Kenali juga manfaat terapi musiknya.- Mengurangi stres
Efek mendengarkan musik sama seperti ketika Anda melakukan meditasi. Bagi beberapa orang, musik klasik atau instrumental memiliki efek menenangkan jiwa, misalnya sedang stres di kantor.
Sedangkan sebagian orang lain lainnya merasakan irama musik keras sangat ampuh untuk mengurangi pikiran stres yang mengganggu sepanjang hari, baik di rumah maupun di tempat kerja.
Apapun jenis musiknya, di saat stres, cobalah mendengarkan musik pilihan Anda. Agar manfaatnya terasakan, pertama-tama Anda mesti fokus pada pernapasan. Kemudian fokus pada suara instrumen, lalu nikmatilah musik. Manfaat musik bekerja saat Anda benar-benar fokus menikmatinya. Musik membantu Anda mendapatkan relaksasi dan kesehatan.
Suara musik mampu membuat tubuh anda terasa lebih enteng.
Anda bisa dengarkan musik untuk mengurangi ketegangan tubuh anda. Cobalah dan
biarkan tubuh anda bergoyang mengikuti irama musik. Dendangkan juga syair
lagunya.
0 komentar:
Posting Komentar